Ciri Fisik Wanita Sukses
Apa sih fakta sukses wanita yang ada di sekeliling kita?
Wanita sukses itu tidak hanya yang bekerja di kantor. Kategori wanita sukses itu ketika dia dapat menjalankan tugas mereka dengan baik dan tepat sasaran dari segi waktu dan target.
Ibu rumah tangga pun dapat masuk ke dalam kategori wanita sukses.
Wanita sukses itu tidak hanya yang bekerja di kantor. Kategori wanita sukses itu ketika dia dapat menjalankan tugas mereka dengan baik dan tepat sasaran dari segi waktu dan target.
Ibu rumah tangga pun dapat masuk ke dalam kategori wanita sukses.
Lalu apa kebiasaan atau fakta sukses wanita yang bisa kita ketahui?
- Selalu on time
Ketika anda bertemu dengan seorang wanita yang datang on time ke tempat acara, kemungkinan besar dia memiliki cara kerja yang sistematis dan tentunya dia adalah orang yang teratur dalam mengatur waktu. Hal ini karena pastinya dia sudah memperhitungkan betul-betul waktu yang diperlukan untuk persiapan pergi ke tempat janjian atau pertemuan, waktu perjalanan yang dibutuhkan, dan dia sudah tahu betul tempat bertemu secara baik.
- Disiplin waktu
Hal ini dimulai ketika bangun tidur. Seorang wanita yang sukses tahu betul bagaimana mengatur tiap menit dalam seharinya sejak ia bangun tidur. Dia tahu apa saja yang akan dan harus dilakukannya. Ketika pergi keluar dengan wanita sukses yang memiliki disiplin waktu tinggi, kita harus siap-siap dengan waktunya yang padat dan sedikit yang dapat dipergunakan untuk bersenang-senang. Bahkan di kala bersenang-senangpn, dia tahu betul pekerjaan yang harus dilakukan sudah ditangani secara baik dan benar. Jadi tidak akan ada waktu yang terbuang percuma.
- Disiplin diri
Hal ini dapat dilihat dari penampilannya. Rapi, bersih, wangi. Ketiga hal tersebut didapat dari rutinitas yang dilakukan seorang wanita sukses. Paling tidak dia menyadari betul bagaimana mengatur dan memanage dirinya dengan baik.
- Independent
Dia adalah orang yang tidak tergantung dengan siapa pun. Bisa melihatnya dari tergantung atau tidaknya dia dengan sopir atau pengantarnya. Wanita yang sukses biasanya selalu suka menyetir atau mengendarai motor sendiri. Hal ini tentunya untuk menghemat waktu, uang, dan tenaga mereka sendiri.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar